Disertasi akademik untuk mendapatkan gelar Doktor di bidang Ilmu Negara di Rijksuniversiteit, Leiden. Penelitian ini dilatarbelakangi kesadaran khususnya tentang peraturan batas Wilayah Kolonial di…
Buku ini berisi tentang pokok-pokok bahasan ilmu negara yang sudah merupakan "bahan Standar" dalam arus utama (main stream) pengajaran ilmu negara di Indonesia. Metode pendekatan yang dipakai dalam…