Fokus serta analisis pembahasan yang diuraikan dalam tulisan di buku ini merujuk kepada azas legal konstitusional dalam melihat perubahan kelembagaan negara setelah amandemen UUD 1945 serta mengait…
Tulisan ini menyoroti sikap perilaku birokrasi yang menyimpang dari ketentuan perundang-undangan selain berdampak negatif, juga akan memperngaruhi kelangsungan maupun kualitas pembangunan. Selama k…
Dalam dua dekade ke belakang, banyak kritikus ditujukan kepada Parlemen karena kelemahan fungsi Legislatif pada kekuatan eksekutif. Ke depannya, DPR perlu pemberdayaan sesuai dengan UUD 1945, khusu…
Makalah ini membahas beberapa faktor di balik kegagalan Abdurrahman Wahid dalam menciptakan tata pemerintahan yang baik untuk memenuhi agenda reformasi Indonesia. Dalam analisisnya, penulis menggun…