Peraturan dan Undang-Undang
Undang-undang Nomor 25 Tahun 2000 tentang Program Pembangunan Nasional (PROPENAS) Tahun 2000 - 2004
Undang-Undang ini disahkan dan diundangkan di Jakarta tanggal 20 Nopember 2000 dalam Lembaran Negara no. 206 merupakan undang-undang mengenai Program Pembangunan Nasional (PROPENAS) Tahun 2000 - 2004, merupakan landasan dan pedoman bagi Pemerintahan dalam melaksanakan pembangunan 5 tahun yang sistematik dan tersusun serta lengkap dan memuat kebijakan secara terinci dan terukur untuk mewujudkan tujuan pembangunan nasional
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain