Buku
Untukmu Ibu Tercinta
Ada fakta yang mengiris hari sebagian besar kaum ibu menderita ketika hamil, sering terancam jiwanya ketika melahirkan serta terkadang betapa banyak anak-anak yang dilahirkan hidup terenggut nyawanya. Fakta ini sangat besar sekali angkanya untuk Indonesia.
Tidak tersedia versi lain