Buku
Tuhan dalam Filsafat Allamah Thabathaba'i
Buku ini menjelaskan bagaimana konsep tentang Tughan dirumuskan secara sistematis dari struktur hubungan zat-sifat perbutan. Konsep filsafat ini terumuskan dengan berangkat dari fitrah manusia yang selalu menuntut sebuah kenyataan. Dengan fitrah ini, Tuhan akan ditemukan sebagai realits puncak. Metode realisme instingtif yang digunakan Allamah memiliki basis pemikiran mulia shadra didalamnya dan perspektif Alquran. Sebuah filsafat yang mengantarkan orang pada Alquran dengan fitrah dimana manusia adalah subjek penentu perjalanan ini secara bebas dan kemudian kebebasan menemukan ikatan sejatinya dengan keterikatan kepada Tuhan.
Tidak tersedia versi lain