Buku
The Magic of Making Training Fun
Buku ini menjelaskan tentang cara-cara jitu bagaimana membuat pelatihan menjadi menyenangkan dan tidak membosankan. Didalamnya terdapat 5 bab yg terdiri dari pengenalan kerelevansian fun dalam proses pembelajaran, mengapa perlunya melibatkan pembelajaran dalam proses pelatihan. Bagaimana cara berinteraksi dengan pembelajar, bagaimana cara-cara mengajar secara aktif serta bagaimana mengintensifkan retensi. Buku ini sangat cocok untuk seorang trainer jika ingin membuat suatu pelatihan karena menyajikan saran-saran praktis untuk menciptakan suasana pelatihan yg menyenangkan. Dibagian terakhir dari buku ini juga melampirkan produk atau alat-alat apa saja yg dapat digunakan dalam membuat suatu pelatihan.
Tidak tersedia versi lain