Kebijakan keragaman etnis di Indonesia tampak begitu kompleks, belum optimal dan belum mampu menciptakan harmoni dalam kehidupan masyarakat, tetapi sebaliknya masih tampak beragam konflik sosial yang meluas. Ke depan, dibutuhkan suatu model pengelolaan keragaman etnis yang memperhatikan konteks objektif Indonesia. Untuk itu, dalam penulisan buku ini, lebih memfokuskan pada analisis penerapan ke…
Etika pendidikan ini, memuat berbagai fenomena sosial kehidupan berbangsa, konsep pendidikan etika, akhlak dan karakter dalam keluarga (Muslim), peranan sekolah dan masyarakat yang interkoneksi dan mutual-symbiosis, serta orientasi kebijakan pendidikan nasional.
Sosiologi pendidikan adalah ilmu pengetahuan yang membahas proses interaksi sosial anak-anak melalui keluarga,masa sekolah sampai dewasa dengan kondisi-kondisi sosiokultural yang terdapat didalam masyarakat dan negara. Konsep sosiologi dapat membantu memahami masalah pendidikan. Melalui analisis hubungan dan interaksi manusia dalam pendidikan, akan diperoleh prinsip-prinsip dan generalisasi hub…