Buku ini hendak mengajak masyarakat untuk berpikir optimis dan positif dalam hal memandang pikiran, IPTEK dan industri, serta mengerjakannya di era revolusi digital. Menu utama pemikiran buku ini adalah membanguan pikiran secara kritis, kreatif dan inovatif pada jalan kebijaksanaan sesuai karakter building bangsa. Karakter asli manusia Indonesia itu harusnya menjadi paradigma dominan ketika I…