Buku Aparatur Sipil Negara dan Pemilu Perspektif Demokrasi di Indonesia Aparatur Sipil Negara merupakan bagian dari rakyat Indonesia yang mempunyai hak pilih dan dipilih. Namun demikian dalam melaksanakan hak memilih dan dipilih dalam rangka pemilihan umum tentu ada aturan atau rambu-rambu yang harus diperhatikan. Intinya Aparatur Sipil Negara harus netral dalam pelaksanaan pemilihan umum. N…
Buku “Netralitas ASN dalam Pemilu” membahas pentingnya sikap netral aparatur sipil negara agar tetap profesional dan tidak berpihak dalam setiap proses pemilihan umum. ASN dilarang terlibat dalam kegiatan politik praktis, baik secara langsung maupun melalui media sosial. Landasan hukumnya antara lain UU No. 5 Tahun 2014 tentang ASN dan UU No. 7 Tahun 2017 tentang Pemilu. Tujuan netralitas a…