Neuro-Linguistic Programming atau yang lebih mudah dikenal dan disingkat menjadi NLP merupakan sebuah pengetahuan yang luar biasa untuk meningkatkan kualitas hidup seseorang terutama masyarakat Indonesia dari berbagai kalangan. Untuk sebagian orang, NLP merupakan pengetahuan unik dan terjangkau hanya kalangan tertentu dimana buku-bukunya masih dalam bahasa asing serta pelatihannya terfokus di i…