Buku ini bertujuan untuk mempelajari, memahami, menganalisis, mendiskusikan sekaligus memanifestasi pelbagai kejadian dan peristiwa politik di Indonesia dan Malaysia. Tidak dapat dipungkiri bahwa perubahan politik besar yang terjadi di dunia pada akhir tahun 1980-an dan awal 1990-an memberikan dampak positif terhadap transformasi politik di beberapa negara, termasuk Indonesia dan Malaysia
Buku ini hadir untuk membahas interaksi antara kedua aspek tersebut diatas sekaligus untuk memperkaya literatur tentang politik lokal dan otonomi daerah. Buku ini tidak hanya mampu menjadi referansi utama bagi mahasiswa Ilmu Politik, Ilmu Pemerintahan, Ilmu Administrasi Publik, Pendidikan Kewarganegaraan, Sosiologi dan lainnya; tetapi juga bermanfaat bagi mahasiswa disemua level tingkatan S1,S2…
Jurnal ilmu politik ini terdiri dari 3 bagian,bagian pertama teori berisi tulisan tentang politik lokal di Indonesia: dari otokratik ke reformasi politik;menuju desentralisasi berkeseimbangan, bagian kedua telaah berisi tulisan tentang menimbang 10 tahun pelayanan publik era otonomi daerah;inovasi pemerintahan daerah mengapa gagal?;Perempuan dan pilkada langsung:meretas jalan kesetaraan dalam p…