Buku ini dibagi dalam tiga bagian. Bagian pertama disajikan manajemen kinerja yang menyajikan pentingnya manajemen kinerja dalam organisasi, Bagian kedua pengukuran kinerja pegawai terdiri dari persiapan pengukuran kinerja,dalam bab ini diuraikan tujuan pengukuran,hal-hal yang dipersiapkan untuk melakukan pengukuran kinerja pegawai,dasar ukuran kinerja. Selanjutnya bagian ketiga disajikan impli…
Setiap organisasi didirikan untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Tujuan tidaklah bisa dicapai hanya oleh pimpinan atau pendiri perusahaan saja, akan tetapi pasti membutuhkan dukungan dan partisipasi orang lain atau pegawai. Ketika pegawai direkrut suah tentu diberikan tanggungjawab pekerjaan yang diselesaikan. Buku ini dibagi dalam tiga bagian yakni: Teori kinerja pegawai, Pengukuran ki…
Buku ini menekankan pada tim kerja yang dipandang perlu mengingat sekalipun pegawai sangat terampil, sangat disiplin, dan berkomitmen pada pekerjaannya, tetapi kinerja organisasi yang optimal tidak akan dicapai jika hanya mengandalkan dirinya sendiri. Oleh sebab itu, manusia harus dapat bekerja sama dengan baik dalam tim kerja. Apabila tim kerja memiliki kinerja yang baik akan dengan sendirinya…