Salah satu penelitian kuantitatif yang banyak digunakan untuk menganalisis data adalah statistika., yakni untuk menggambarkan fakta-fakta normatif, empiris dan praksis, biasanya berupa tabel, diagram ataupun yang memiliki makna tertentu. Statistik bermanfaat dalam penyusunan model perumusan hipotesis, pengembangan alat, dan penyusun desain penelitian dalam penentuan sampel dan analisis data.B…