Saat ini, semua pimpinan di berbagai lini bisnis tengah membuka mata lebar untuk menyimak perubahan yang terjadi di sekitar. Perubahan tersebut memberikan implikasi bagi para pemimpin yang selama ini punya pendekatan control, consistency, and closure. Kini, pendekatan lebih bersifat memberdayakan (empowering), bukan mengontrol, lebih luwes dan gerak cepat (agile and speed), mampu mengelola para…
Buku ini berisi berbagai pengalaman konkret dan luas yang dimiliki oleh para praktisi professional sumber daya manusia. Paparan dalam bentuk story telling meliputi berbagai tahapan transformasi, serta mencakup juga variasi tantangan dan bagaimana mereka mengatasinya. Untuk itu, para penulis sepakat memberi judul buku ini “Berubah atau Punah” yang menggambarkan sebuah ajakan untuk bertransfo…