Kamus Pertanian Umum ini cocok untuk mengantisipasi salah-arti dari masing-masing kata. Diharapkan kamus ini dapat memeprkecil kemungkinan pemahaman yang tidak sesuai, bukan saja bagi masayarakat ilmiah melainkan juga bagi masyarakat awam. Kamus ini dapat dijadikan buku pedoman pencarian suatu kata yang kurang dipahami.