Buku Akuntansi : Lembaga Keuangan Syariah 1 ini membahas bagaimana siklus akuntansi untuk lembaga keuangan konvensional. Dalam badan usaha konvensional dan badan usaha syariah apakah sama atau berbeda dijelaskan dalam buku ini. Setelah membaca buku ini pembaca diharapkanmemahami siklus akuntansi secara komprehensif, hal tersebut penting untuk bisa menghasilkan laporan keuangan yang berkualitas.