Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan Vol. 16 No. 1 Januari 2010 berisi artikel-artikel bidang pendidikan dan kebudayaan. Antara lain, Optimalisasi kompetensi moral anak usia dini (Masganti Sit), Kondisi lima taman bacaan masyarakat (TBM) di Tangerang dan Bandung dalam upaya meningkatkan minat baca masyarakat (Nur Listiawati), Implementasi KTSP dalam pembelajaran IPA SMP (Sumiyati), Peminimalan beba…
Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan Vol. 16 edisi khusus II, Agustus 2010 ini memuat artikel-artikel terkait deengan bimbingan perkembangan perilaku, adaptif siswa tunagrahita dengan memanfaatkan permainan terapeutik dalam pembelajaran (Bandi Delphie); keefektifan instrumen tes ujian akhir IPS bagi anak tunarungu di sekolah luar biasa bagian B (Budi Susetyo), kajian tentang implementasi pendidikan…
Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan vol. 16, nomor 5, September 2010 ini memuat artikel-artikel yang terkait dengan standar nasiona sekolah menengah pertama di kota semarang; Evaluasi kinerja wirausahawan etnik china lulusan SMK di kota Singkawang, Kalimantan Barat; Penerapan six sigma untuk penyelenggaraan ujian akhir nasional SMU di lima wilayah DKI Jakarta. Serta artikel-artikel lain tentang pe…
Jurnal ini berisi artikel-artikel pendidikan dengan topik-topik mengenai pendidikan menengah: Studi efektivitas program akselerasi di SMU Surakarta (Munawir Yusuf); psikologi pendidikan: Penyesuaian sosial siswa akselerasi ditinjau dari konsep diri dan membuka diri (Tri Rejeki Andayani); topik kurikulum: Pengembangan model modifikasi kurikulum sekolah inklusif berbasis kebutuhan individu pesert…
Jurnal pendidikan dan kebudayaan Volume 16 No. 2 berisi artikel-artikel bidang pendidikan dan kebudayaan, antara lain: Upaya peningkatan mutu sekolah melalui otonomi satuan pendidikan oleh Ade Cahyana; Peran faktor non-ekonomis dalam penyelenggaraan pendidikan oleh Iskandar Agung & Gatot Subroto; Impresi moderasi jalur pembelajaran dengan proses belajar kewirausahaan terhadap persepsi keberhasi…
Pada penerbitan Jurnal Legislasi Indonesia Volume 12 Nomor 1 Tahun 2015 ini memuat artikel mengenai: Metode Analisis Konflik dalam Penerapan Regulasi Pencegahan Gangguan Keamanan dan Ketertiban di Lembaga Pemasyarakatan, Pentingnya Hak Imunitas bagi Komisi Pemberantasan Korupsi, Pengaruh Media Massa terhadap Putusan Hakim dalam Perkara Tindak Pidana Korupsi, Analisis Pasca Putusan Mahkamah Kons…
Pada penerbitan Jurnal Legislasi Indonesia Volume 12 Nomor 3 Tahun 2015 ini memuat artikel mengenai: Pengaturan Perlindungan Khusus bagi Anak Korban Kekerasan dalam Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2014 tentang Perubahan atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak, Kriminalisasi Perbuatan Pengayaan Diri Pejabat Publik secara Tidak Wajar (Illicit Enrichment) dalam Konvensi PBB A…
Jurnal Legislasi Indonesia Volume 12 Nomor 4 Desember 2015 antara lain membahas tentang: Perlindungan Hukum Sistem Donation Based Crowdfunding pada Pendanaan Industri Kreatif di Indonesia, Kedudukan Penetapan Tersangka di dalam Objek Gugatan Praperadilan, Hukuman Mati Pelaku Tindak Pidana Narkotika dalam Perspektif Hukum dan Hak Asasi Manusia (Dalam Tinjauan Yuridis Normatif), Mekanisme Pembukt…
Marina Buletin Ilmiah Sosial Ekonomi Kelautan dan Perikanan adalah Buletin Ilmiah yang diterbitkan oleh Pusat Penelitian Sosial Ekonomi Kelautan dan Perikanan, dengan tujuan menyebarluaskan hasil karya tulis ilmiah di bidang Sosial Ekonomi Kelautan dan Perikanan.
Jurnal Sosial Ekonomi Kelautan dan Perikanan Vol.10 No.1 tahun 2015. Pada edisi kali ini, ditampilkan 10 tulisan yang meliputi ; (i) Penilaian Kesiapan Maluku Sebagai Lumbung Ikan Nasional; (ii) Status keberlanjutan Sumber Daya Perikanan di Perairan Bengkulu; (iii) Total produktivitas dan indeks Instabilitas Perikanan Tangkap (Kasus Pelabuhanratu, Jawa Barat); (iv) Analisis pengembangan perikan…
Pada edisi kali ini, ditampilkan sepuluh tuIisan yang meliputi; (i) Studi Keterkaitan Ekosistem Lamun dan Perikanan Skala Kecil (Studi Kasus: Desa Malang Rapat dan Berakit, Kabupaten Bintan, Kepulauan Riau); (ii) Status Bio-Ekonomi Sumberdaya Udang di Kabupaten Cilacap; (iii) Kapasitas Adaptif Institusi Formal Pengelola Kawasan Perairan Dalam Mendukung Resiliensi Sosial Ekosistem Terumbu Kar…
International relations: The Basics is a perceptive introductory guide to the major topics in the field of international relations. Featuring relevant case studies from around the world, it considers: the very nature of international relations as a discipline, different theoretical approaches, including neo-realism and post-positivism, key debates on globalization, humanitarian intervention and…
Perkembangan yang sangat dinamis, terutama dalam hubungannya dengan aktivitas dan keamanan, di perairan di kawasan Asia Tenggara mendorong para peneliti untuk melakukan riset dan kajian atas masalah-masalah yang berkembang di lapangan dalam beberapa tahun belakangan. Buku ini berupaya untuk membahas secara komprehensif mengenai keamanan maritim di kawasan yang tidak hanya membahas masalah keama…
Kesiapan Indonesia untuk menarik lebih banyak lagi investor asing ditunjukan dengan diterbitkannya UU No 4 Tahun 2009 tentang Pertambangan Mineral dan Batubara menggantikan UU No. 11 Tahun 1967 tentang Ketentuan-ketentuan Pokok Pertambangan yang sudah tidak sesuai dengan perkembangan zaman. Buku bertjuan untuk mengetahui bagaimana dua perusahaan Amerika Serikat di bidang pertambangan,PT Free Po…
Terdapat dua hal utama yang menjadi fokus kajian buku ini: pertama, tentang pembentukan undang-undang republik indonesia,kedua, tentang pelaksanaan undang-undang republik indonesia.
Secara garis besar, buku ini terbagi dalam tiga bagian besar. Bagian awal disajikan pembahasan mengenai asal muasal lembaga non struktural, bagian kedua dipaparkan berbagai lembaga non struktural yang terpilih,bagian terakhir disajikan mengenai beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam rangka penataan ulang lembaga non struktural ke depan.
Buku ini berisi cerita dan pengalaman penulis (Laksamana Muda TNI Darwanto, S.H., M.A.P.) dalam melaksanakan pelayaran keliling dunia dengan KRI Arung Samudera dalam suatu operasi yang diberi nama “Operasi Sang Saka Jaya 96”. Pelayaran keliling dunia tersebut dilaksanakan dalam rangka mengisi tahun bahari yang dicanangkan oleh Presiden RI Bapak Soeharto dengan misi memperkenalkan dan mempro…