Koleksi Elektronik
Pornomedia: konstruksi sosial teknologi telematika & perayaan seks di media massa
Perdebatan masalah seksualitas, sensualitas, erotika dan porno menjadi wacana yang sangat menarik akhir-akhir ini, terlebih lagi setelah merebaknya tayangan di berbagai media elektronik yang mengupas soal seksualitas dan erotika. Pada saat yang sama fokus perdebatan pun berganti-ganti, mulai dari tayangan video klip yang seronok, VCD porno, dan sampai goyang dangdut ngebor.
Tidak ada salinan data
Tidak tersedia versi lain