Text
Pidato-Pidato yang Mengubah Dunia
pidato yang hebat tidak saja mengungkapkan kebenaran di masanya, namun bisa juga menyebarkan kebohongan besar. Kumpulan pidato luat biasa ini memuat himne-himne penuh semangat tentang kebebasan demokratis yang mengandung prinsip kepatutan dan kebebasan yang kita agungkan.
Tidak tersedia versi lain