Koleksi Elektronik
Dari Gunung Stember ke Ibukota: Catatan Seorang Dokter Spesialis Jantung dan Pembuluh Darah
Buku ini merupakan otobiografi dari dokter Santoso Karo Karo Surbakti, dokter spesialis jantung dan pembuluh darah. Dalam perjalanan hidupnya dia pernah menjadi pegawai negeri, birokrat, bahkan pernah menjadi konsultan badan internasional di negara lain. Dalam perjalanan hidupnya dia harus membuat keputusan strategik yang menurutnya keputusan tersebut mungkin bisa diapresiasi atau sebaliknya disesali. Dan keputusannya adalah untuk mebali menjadi dokter biasa yang bisa lebih banyak melayani dan meringankan penderitaan orang lain.
Tidak tersedia versi lain