Koleksi Elektronik
Harmonious family: upaya membangun keluarga harmonis
Menurut Paul C.Glik terdapat tiga tingkatan peristiwa didalam kehidupan berkelaurga antara laki-laki dan perempuan. Pertama, tingkatan peristiwa kawin(nikah), yaitu periode menikah dengan kelahiran anak pertama. Kedua, periode mengasuh dan membesarkan anak. Tingkatan ketiga muncul setelah anak-anak tumbuh besar dan dewasa, kemudian menikah dengan pujaannya dan kemudian membentuk rumah tangga sendiri. Problem yang hendak digali adalah masalah keharmonisan keluarga dalam kaitannya dengan praktik poligami,keharmonisan berdasarkan hubungan seksual,keharmonisan berdasarkan status ekonomi, dan keharmonisan berdasarkan hubungan dengan pihak ketiga, antara lain, keluarga luas dan masyarakat lingkungan.
Tidak tersedia versi lain