Koleksi Elektronik
Memangkas Birokrasi : Lima Strategi Menuju Pemerintahan Wirausaha
Pembaruan bukan sekedar kata lain dari reformasi. Pembaruan adalah mengubah DNA organisasi pemerintah sehingga memiliki perilaku inovatif, secara terus menerus memperbaiki kinerjanya tanpa harus didorong dari luar. Pembaruan menciptakan enterpreneur minded dalam organisasi pemerintah yang mendorong pembaruan diri terus menerus. Pembaruan menciptakan organisasi pemerintah yang memiliki sistem pembaruan diri.
Tidak tersedia versi lain