Koleksi Elektronik
Nuansa Cinta
Hillary Baxter adalah model paling top di New York. Namun dibalik keglaorannya, ia tetap seorang gadis sederhana dari Kansas. Dan ia merasa karakter maupun gaya hidupnya tak cocok dengan Bret Bardoff, pemilik majalah mode terkenal yang mengontraknya secara eksklusif.
Tidak tersedia versi lain