Koleksi Elektronik
Partisipasi masyarakat dalam pengelolaan keuangan daerah : perspektif hukum dan demokrasi
Buku ini mengemukakan teori demokrasi, Good Governance dan pengelolaan keuangan daerah, dalam upaya mewujudkan tata kelola keuangan yang baik (Good Financial Governance). Ide tentang demokrasi delibratif menjadi bagian penting dalam pengelolaaan keuangan daerah untuk mendorong terlaksananya partisipasi publik secara dinamis harus diberikan apresiasi. Penulis juga mengemukakan pandangannya mengenai pelaksanaan partisipasi dalam perencanaan penganggaran daerah melalui forum Musrenbangda yang tidak maksimal dan mengalami kebuntuan. Bagian lain dari buku ini mengemukakan gagasan konsep participatory budgetting yang menempatkan rakyat sebagai subjek maupun objek pembangunan adalah bagian penting harus terimplementasi secara aktual mulai pada perencanaan anggaran, dan pelaksanaan anggaran.
Tidak tersedia versi lain