Text
Master TOEFL: soal-soal asli dan strategi pakar raih skor 650
Didisain secara lengkap dan mudah dipahami agar mampu meraih skor TOEFL tidak hanya 550 tapi bisa tembus hingga 650 atau bahkan lebih tinggi lagi. Buku ini menyajikan tentang: informasi tentang semua jenis TOEFL dan struktur tes TOEFL;cara menghitung skor; penjelasan tentang bagian-bagian tes secara runut dan lengkap; strategi jitu ala pakar dalam menebak jawaban sulit;strategi umum dari pakar TOEFL dalam mempersiapkan diri sebelum tes;kesulitan tiap section tes dan strategi jitu dari pakar; grammar khusus untuk tes; strategi ala pakar dalam memahami reading text; strategi meningkatkan vocabulary khusus; latihan peningkatan TOEFL vocabulary; sinonim;paket tes super lengkap;kisi-kisi materi tes;soal-soal tes dan bedah jawaban; soal-soal asli dan pembahasan lengkap; melacak jawaban melalui key words atau kata kunci soal;penjelasan jawaban ringkas,padat,berbobot, dan muah dicerna;grammatical tips untuk setiap penjelasan jawaban soal.
Tidak tersedia versi lain