Koleksi Elektronik
Hari-Hari Baesar Islam Maulid Nabi Muhammad s.a.w di Istana Gambir dan Beberapa Kejadian Mengenai Penyerahan Kedaulatan di Jakarta
Buku ini berisi tentang dokumentasi dari acara perayaan Maulid Nabi Muhammad s.a.w di Istana Gambir pada tahun 1950 yang memuat berbagai dokumentasi acara, sambutan dan pidato petinggi negara, ayat-ayat yang dibacakan pada acara saat itu serta beberapa sejarah tentang masa penyerahan kedaulatan RI dan masa sistem pemerintahan Republik Indonesia Serikat. Dilengkapi dengan beberapa foto dan puisi untuk Sukoarno-Hatta.
Tidak tersedia versi lain