Text
Strategi Moneter Berbasis Ekonomi Syariah ( Upaya Islami Mengatasi Inflasi )
Inflasi merupakan suatu keadaan di mana terjadi kkenaikan harga umum secara absolut atau tajam yang berlangsung terus menerus dalam waktu yang cukup lama, sehingga nilai mata uang turun secara tajam bersamaan dengan kenaikan harga-harga tesebut. Guna mengatasi kondisi ini di butuhkan strategi moneter yang jitu, sehingga diharapkan adanya nilai mata uang yang stabil,
Tidak tersedia versi lain