Text
Desa Adat: Histori, Tantangan, dan Kebijakan di Masa Depan
Buku Ini merupakan hasil riset dan cerminan masyarakat adat Kasepuhan di Aras Lokal juga turut disertakan. Sebagaimana Yang Sudah Saya Baca, Tulisan Ini Juga Telah Dilakukan Secara Observasi, Termasuk Pendalaman Melalui Penelitian Empiris, Melihat Ilustrasi Secara Riil Dalam Relasi Sosio-politik, Sosio-budaya, Dan Seterusnya. Seperti Yang Sudah Disebut Di Awal, Tulisan Ini Telah Digagas Secara Kolaboratif Oleh Politisi Dan Akademisi. Kolaborasi Yang Telah Dilakukan Ini Tentu Merupakan Angin Yang Sangat Segar Bagi Pertumbuhan Dan Perkembangan Pembangunan Kebangsaan, Sebagaimana Yang Sudah Dicitacitakan Oleh Bung Karno, Yakni, Gotong-royong.
Tidak tersedia versi lain