"Buku ini merupakan buku notaris pada abad ke-17 dan ke-18. Buku ini juga berisi apa yang mereka ajarkan kepada kita tentang profesi notaris lama. Ada literatur hukum notaris khusus yang cukup luas. Keberadaannya terutama karena tugas yang sangat khusus yang telah diberikan kepada notaris selama berabad-abad: membuat akta. Merancang akta adalah aktivitas yang sulit dan bertanggung jawab. Pepata…
Buku saku ini dirancang untuk para notaris, pengacara, dan juru sita yang mencakup panduan beberapa kebijakan yang berlaku, kalender tahunan, dan daftar nama para pejabat, notaris, dan pengacara penting di kota-kota Belanda. Buku ini adalah terbitan ke-86 dari percetakan Gorcum & Comp. N. V. Kata Pengantar: “Kami percaya bahwa desain Buku Saku yang telah direvisi telah disambut dengan baik…
"Buku ini merupakan jilid ketiga dari hukum notaris. Di bagian awal setelah daftar isi, terdapat daftar singkatan-singkatan yang digunakan dalam buku ini sehingga dapat memudahkan pembaca. Pada bagian pembukaan, J. H. C. Melis menjelaskan tentang sejarah dari notaris. Di jaman Kekaisaran Romawi, tindakan hukum pada awalnya selalu berbentuk lisan dan hal itu dilakukan orang Romawi dalam kurun…
Ditulis oleh A. Pitlo, seorang guru besar di Gemeete-Universiteit van Amsterdam, buku ini mengajak para pembaca untuk mengenal lebih dalam mengenai sejarah para notaris dan kenotariatan Belanda pada abad ke-17 dan 18. Dibagi menjadi dua, bagian pertama memaparkan nama-nama notaris terkenal Belanda abad 17 dan 18. Sedangkan bagian kedua merupakan rangkuman mengenai apa saja yang dipelajari oleh …
Buku ini membicarakan tentang notaris dan sejarah notaris di Indonesia
Substansi buku ini menuliskan tentang kebatalan dan pembatalan akta notaris;akta otentik dan akta notaris; dan anatomi akta notaris.
Undang-undang ini disahkan dan diundangkan di Jakarta tanggal 15 Januari 2014 dalam Lembaran Negara No. 3, Tambahan Lembaran Negara No. 5491, merupakan undang-undang mengenai Jabatan Notaris. Beberapa ketentuan yang diubah dari Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2004 tentang Jabatan Notaris, antara lain:penguatan persyaratan untuk dapat diangkat menjadi Notaris;penambahan kewajiban, larangan merangka…
Dilengkapi dengan tata cara pengangkatan anggota, pemberhentian anggota, susunan organisasi, tata kerja dan tata cara pemeriksaan majelis pengawas notaris.
Undang-undang ini disahkan dan di undangkan di Jakarta tanggal 6 Oktober 2004 dalam lembaran Negara nomor 117, tambahan lembaran Negara nomor 4432, merupakan Undang-Undang yang menjamin Akta otentik sebagai bukti terkuat dan terpenuh mempunyai peranan penting dalam setiap hubungan hukum dalam kehidupan masyarakat. Dalam berbagai hubungan bisnis, kegiatan di bidang perbankan, pertanahan, keg…
Undang-Undang ini disahkan dan diundangkan di Jakarta tanggal 13 Nopember 1954 dalam Lembaran Negara Nomor 101 dan Tambahan Lembaran Negara Nomor 700. Undang-undang ini mengenai peraturan supaya dalam hal seorang penjabat Notaris tidak ada jabatan Notaris itu dapat dijalankan sebaik-baiknya ini berhubung dengan hal-hal yang mendesak peraturan ini harus segera diadakan dengan tidak menunggu peng…