Undang-undang yang disahkan dan diundangkan di Jakarta tanggal 13 Maret 1998 dalam Lembaran Negara nomor 65, Tambahan Lembaran Negara nomor 3749, menjelaskan bahwa Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun Anggaran 1997/1998 merupakan pelaksanaan tahun keempat Rencana Pembangunan Lima Tahun Ke VI. Didasarkan atas perkembangan ekonomi dalam dan luar negeri yang mempengaruhi pelaksanaannya, m…