Buku ini berisi kajian daerah pembentukan Kota Manokwari yang merupakan kajian representatif yang mencba melukiskan dinamika dan gejolak perubahan wilayah yang bertujuan tidak lain adalah untuk memberikan gambaran kelayakan terhadap rencana pembentukan/pemekaran calon Kota Manokwari yang dikaji sesuai dengan Peraturan Pemerintah Nomor 78 Tahun 2007 tentang Persyaratan Pembentukan dan Kriteria P…