Dalam buku catatan ini terangkum agenda kerja yang telah dijalankan pada periode 2016-2017. Baik dalam kapasitas sebagai Wakil Ketua DPR RI, Ketua Tim Pemantau DPR RI untuk Otonomi Khusus Aceh, Papua dan Yogyakarta, Ketua Tim Diplomasi Parlemen, Presiden GOPAC (Global Organization of Parliamentarians Against Corruption), atau melayani masyarakat sebagai Ketua Umum DPN HKTI (Himpunan Kerukunan T…
Buku ini disusun untuk mendorong transparansi tugas dan kinerja beliau di DPR RI dan juga disusun sebagai bentuk laporan kepada masyarakat dan konstituen. Buku ini merekam jejak aktivitas, secara kronologis semua terdokumentasi dengan baik, agar bisa menjadi catatan yang dapat dirujuk oleh masyarakat. Dalam masa tugas beliau, DPR RI berhasil mensahkan 22 RUU menjadi UU. Beberapa RUU yang disahk…
Menyusuri lorong waktu adalah catatan hidup 45 tahun Fadli Zon. Sejak dia mengalami berbagai rintangan hidup. Dua kali hampir meninggal dalam dua kecelakaan berbeda. Ayahnya meninggal pada salah satu kecelakaan itu. Hidup menyusuri lorong waktu. Di setiap kita menentukan berbagai peristiwa, bertemu beragam manusia. Seperti roda, kadang di atas, kadang di bawah. Hidup menjalani takdir, memecahka…