Berinovasilah menampilkan inovasi-inovasi Israel yang mengagumkan, yang menyentuh hidup miliaran orang di seluruh dunia, dan menunjukkan bagaimana para inovator Israel dengan berbagai keyakinan merasa wajib membuat dunia menjadi lebih baik. Inilah kisah mengenai bagaimana orang Israel membantu memberi makan mereka yang lapar, menyembuhkan mereka yang sakit, melindungi mereka yang tak terlindung…