Saat ini kita sudah mengalami perubahan dari manusia ke mesin, hal ini telah terjadi di era Revolusi Industri 4.0. Hampir seluruh pekerjaan sudah dapat diambil alih oleh mesin. Oleh karena itu, sumber daya manusia (SDM) yang dipekerjakan mulai dikurangi. Dampak perubahan ini menyebabkan terjadinya disruption. Perubahan di era VUCA menyebabkan bergesernya perusahaan-perusahaan konvensional ke si…
Pemimpin dan keterampilan kepemimpinan memiliki peran penting dalam pertumbuhan kelompok atau lembaga mana saja. Guna membantu dan mendorong kelancaran program pembangunan masyarakat di tingkat desa dan kampung, kepemimpinan kepala desa yang berwibawa, bersih, dan demokratis sangat dibutuhkan. Pemimpin dengan kualifikasi seperti itu merupakan sebuah kekuatan dalam membangun kehidupan masyarakat…
Pusaran tornado perubahan bergerak begitu cepat. Disrupsi teknologi dan perubahan pola perilaku sosial generasi muda telah mengubah lanskap peradaban manusia. Organisasi bisnis pun tak lepas dari hempasan angin besar perubahan ini. Bagi Anda para Leader, strategi terpenting adalah beradaptasi dengan gaya kepemimpinan yang pas di era perubahan, yang bisa menopang Anda agar semakin solid menapaki…
"Nationalism leadership sejatinya bukan hiasan suatu bangsa, melainkan “A call” yang bisa diaplikasikan dalam berbagai profesi.Melalui buku ini, Saudara Chiefy menceritakan langkah-langkahnya menerapkan konsep change dan self driving, yang menggerakkan passengers dan drivers lain." ---Prof. Rhenald Kasali, Ph.D, Founder Rumah Perubahan Hidup adalah sebuah perjalanan. Mengarungi lautan, …
tentang peran K.H. Ma'ruf Amin sebagai seorang kiai yang menjadi Wakil Presiden, serta interaksi dan mandat kiai dalam kekuasaan di era kepemimpinan Presiden Joko Widodo, dengan fokus pada penanganan pandemi, pembangunan kesejahteraan, pengembangan ekonomi syariah, dan reformasi birokrasi
In the military, a field manual provides instructions in simple, clear, step-by-step language to help soldiers complete their mission. In the civilian sector, books offer information on everything from fixing a leaky faucet to developing an effective workout program to cooking a good steak. But what if you are promoted into a new position leading your former peers? What if you don’t get se…
buku ini membahas secara umum mengenai kepemimpinan dalam sebuah kelompok, peran individu dalam sautu kelompok organisasi, juga membahas secara luas mengenai peran pemuda di komunitas dari segi manajemen organisasi dan kepemimpinan yang bersifat demokratis.