Pembinaan dan Peningkatan Kemampuan Bagi Tenaga Pengemudi di Bagian Kendaran untuk meningkatkan pelayanan kendaraan dinas bagi pengguna layanan di lingkungan Sekretariat Jenderal DPR RI dan Dewan merupakan proses pengelolaan berbasis Sumber Daya Manusi sehingga dalam melaksanakan pengelolaan tersebut memerlukan waktu dan keseriusan dan komitmen dari Pimpinan di Biro Umum, sehingga perlu adanya …
belajar melalui mengalami (learning by doing) akan lebih meresap dibanding jika seseorang belajar dari dicekokin instruktur. berangkat dari pengalaman itulah Leslie Rae menyarankan sesuatu proses pembelajaran yang lebih mampu memberikan transfer terhadap esensi pembelajaran, bukan hanya semata-mata memindahkan pengetahuan (ilmu) saja.