Salah satu contoh konkrit modal sosial adalah "Segoro Amarto" di Yogyakarta yang merupakan gerakan masyarakat dengan dilandasi oleh semangat "Gotong Royong Agawe Majune Ngayogyakarta."Gerakan ini mendorong masyarakat berinisiatif dalam kegiatan pembangunan melalui kepercayaan, kerjasama dan norma-norma yang berlaku di Yogyakarta umumnya dan khususnya di Kelurahan tegal Panggung. Pokok permasala…