Pelayanan yang cepat dan tepat sasaran merupakan langkah strategis yang diharapkan dapat meningkatkan kualitas pelayanan Wisma DPR RI. Namun untuk melaksanakan hal tersebut saat ini masih terdapat berbagai kendala yang apabila dibiarkan maka akan terjadi konflik dan rasa ketidakpuasan pelayanan wisma serta pemborosan anggaran yang telah dikeluarkan untuk peningkatan sarana prasarana yang ada. B…