Dunia sedang digemparkan oleh virus yang terkenal dengan nama Covid-19. Penyebaran virus ini begitu cepat. Dampak yang ditimbulkan mulai merambah ke segala sektor, tidak hanya kesehatan dan jiwa saja tapi juga sampai ke sektor ekonomi dan keberlangsungan suatu negara. Orang-orang pun menjadi panik dan berita hoax pun menyebar ke mana-mana. Di Indonesia, rata-rata terjadi pelipatan kasus per dua…
Terdampak sangat signifikan, Indonesia memiliki tingkat kernatian akibat COVID-19 tertinggi di ASEAN. Dengan statistik kasus positif yang terus merangkak naik dan sebaran virus yang telah mencapai ke hampir semua provinsi di Indonesia, kebijakan penanganan COVID-19 di Indonesia masih memerlukan banyak perbaikan di berbagai sisi. Sebagai akademisi dan peneliti, kami mengawal isu ini sejak dini. …
Buku ini menuntun kita untuk memahami lebih jauh penanganan covid-19, mulai dari evaluasi regulasi, kebijakan pengendalian pandemi, tata kelola pandemi, dan komparasi berbagai negara dalam menangani pandemi