Keberhasilan seorang pemimpin diukur dari keberhasilan orang yang dipimpinnya . Kepemimpinan bukanlah tentang bagaimana meraih puncak sukses seorang diri, tetapi tentang membantu banyak orang untuk meraih puncak sukses mereka. Pemimpin terhebat adalah pemimpin yang dapat membantu banyak orang meraih kesuksesan. Oleh karena itu, pemimpin harus menjadi seorang coach yang hebat. Pemimpin perlu mem…
Kamu pernah merasa stres karena bingung caranya mengatur keuangan? Atau kamu bingung mau mulai dari mana untuk mencapai mimpi-mimpi keuangan kamu? Yuk, stop stres karena masalah uang dengan memulai lifestyle #AntiBoncos dengan panduan dari buku ini. Buku 101 Cara untuk Menjadi Milenial Anti Bokek akan mengajarkan kamu step-by-step bagaimana cara mengubah kebiasaan finansialmu dan memulai lifest…
Buku ini disusun sebagai panduan komprehensif bagi siswa dan mahasiswa Jurusan Perhotelan, khususnya yang mempelajari Patiseri dan Bakeri, serta pembaca umum yang berminat pada pembuatan kue dan roti. Materi disajikan secara teoretis dan praktis berdasarkan pengalaman penulis di industri, menjadikan buku ini relevan bagi pemula maupun praktisi. Pembahasan dimulai dari pengenalan peralatan dapur…
Penulis mempersembahkan panduan eksklusif untuk meraih keahlian luar biasa dalam public speaking . Buku yang tak hanya memberikan strategi praktis untuk sukses dalam berbicara di depan umum, tetapi juga menggali aspek mental dan emosional yang tak terpisahkan dari keterampilan ini. Dengan panduan langkah demi langkah, latihan, serta wawasan mendalam, pembaca akan memasuki dunia baru dalam publi…
Namanya Apa? merupakan jawaban paling tepat bagi pertanyaan yang selalu dilontarkan oleh siapa pun yang ingin membuat nama merek produk atau usahanya menjadi, maju, besar, terpercaya, dan keren. Segala hal yang perlu diketahui dan dipahami seputar proses membuat nama merek dan membangunnya diulas dengan bernas dalam buku ini. Temukan ulasan sejarah branding di dunia, beberapa kasus perebutan na…
Buku ini menjawab beberapa pertanyaan dasar mengenai materi bidang Ilmu Hubungan Internasional. Dalam buku ini disajikan beberapa topik-topik pilihan dari mata kuliah Ekonomi Politik Global yang sudah pernah didiskusikan, diantaranya adalah Sistem Produksi Global (Fordism-Post Fordism), Krisis finansial dan hutang luar negeri dan regionalisme ekonomi.