Mengapa masyarakat Islam di Indonesia mempunyai tradisi-tradisi yang unik seperti Nyadran dan Maulid Nabi? Dan kenapa seni budaya seperti wayang, gamelan, dan tembang macapat sangat sarat dengan nilai-nilai islami? Hal tersebut erat kaitannya dengan metode