Buku Manajemen Sumber Daya Manusia Strategi membahas konsep dan penerapan Strategic Human Resource Management sebagai upaya menyelaraskan pengelolaan sumber daya manusia dengan strategi organisasi secara menyeluruh. Buku ini menekankan pentingnya peran manusia dalam mendukung pencapaian tujuan perusahaan melalui proses pengambilan keputusan dan tindakan strategis yang tepat. Manajemen strategi …
Sektor usaha perkebunan memang terbilang menjanjikan. Hal ini karena komoditas perkebunan mempunyai pasar yang luas, baik di dalam negeri maupun di luar negeri. Tak heran, bila makin banyak yang tertarik untuk terjun ke sektor usaha ini. Namun, tidak sedikit pula yang kebingungan dalam memilih komoditas perkebunan yang tepat untuk mereka geluti. Ada lima belas komoditas yang terbilang memiliki …