Sarana pendidikan adalah segala fasilitas yang secara langsung digunakan dalam proses belajar mengajar, baik yang bergerak maupun yang tidak bergerak dengan tujuan agar pencapaian dari pendidikan dapat berjalan dengan lancar,teratur,efektif dan efisien. Manajemen sarana dan prasarana pendidikan adalah proses pengadaan dan pendayagunaan komponen-komponen yang secara langsung maupun tidak langsunā¦