Buku pengadilan pajak - proses keberatan dan banding ini merupakan revisi dari buku cetakan pertama dengan judul "pengadilan pajak" - proses banding pajak, pabean dan cukai. Penerbitan buku revisi ini dipandang penting dengan pertimbangan : pertama, perkembangan yang terjadi atas perundang-undangan perpajakan. Kedua, dalam buku revisi ini lebih diperhatikan sistematikanya, dengan tujuan untuk m…
Jurnal legislasi Indonesia Vol. 4 No.4 - Desember 2007 ini berisi artikel-artikel ilmiah yang membahas topik hukuman mati di Indonesia. Antara lain Masalah pidana mati dalam perspektif global dan perspektif pembaharuan hukum pidana di Indonesia oleh Barda Nawawi Arief; Permasalahan pidana mati dewasa ini di Indonesia oleh Komariah Emong Sapardjaja; Sosiologi hukuman mati oleh Satjipto Rahardjo…