Buku ini membahas persoalan sekitar kemandirian pengadilan dalam upaya penegakan hukum pidana. Ada dua masalah yang menjadi fokus studi ini. Pertama, tentang persoalan kemandirian pengadilan baik teori maupun praktek, faktor-faktor apa yang mempengaruhi dan apa implikasinya terhadap penegakan hukum pidana. Kedua, bagaimana upaya penataan kemandirian pengadilan menuju sistem peradilan pidana yan…
Arbitrase syariah yang juga disebut arbitrase Islam merupakan bentuk arbitrase yang beroperasi berdasarkan ketentuan hukum Islam. Di Indonesia, keberadaan arbitrase syariah diakui bersama dengan arbitrase non syariah, dan tidak semua negara memiliki kedua institusi arbitrase ini secara berdampingan. Meski fitur arbitrase syariah memiiki kesamaan dengan arbitrase non syariah, namun karakteristi…
Kedudukan konstitusi dalam sebuah negara menjadi hal yang tidak terpisahkan dari citra ideal karakteristik wujud negara hukum. Di sini dapat dipertegas bahwa belum utuh ketika kita mengkaji dan memahami hukum, apabila kajian konstitusi tidak menjadi salah satu rujukan pemahaman kajian hukum yang kita pelajari dan pahami. Disamping itu, pemahaman konstitusi dapat menjadi instrumen upaya melurusk…
Buku ini ditulis sebagai buku tingkat lanjut (advanced), yang menggali materi bukan sebagai buku pengantar saja. Membahas antara lain mengenai Strategi Pemerintahan; Pemerintah, Strategi dan Kinerja; Komponen dan Proses; Tipologi Strategi, Pemangku Kepentingan, Kinerja Lembaga Negara dan Bab terakhir mengenai Membangun dan Mengelola BUMN/BUMD Sehat.
Organisasi masyarakat pada dasarnya adalah organisasi yang berbasiskan anggota yang didasarkan atas semangat kesukarelawanan untuk mencapai tujuan bersama. Secara umum organisasi masyarakat di Indonesia diatur melalui UU Nomor 8 Tahun 1985. Selain itu Peraturan Presiden Nomor 1 Tahun 1965 juga mengatur tentang pembekuan dan pembubaran suatu organisasi yang diduga melakukan penghinaan terhadap a…
Dalam buku ini tersaji salah satu masukan bagi yang ingin mendalami dan memahami ilmu pengadaan tanah untuk kepentingan umum sehingga dapat ikut dalam arus perjuangan pembangunan negeri ini. Karena betapapun perlunya pengadaan tanah ini tidak serta merta harus memperkosa tanah rakyat kalau didudukan bersama dengan niat bersama membangun Negara Republik Indonesia. Kehadiran buku ini patut diangg…
Buku ini memuat aneka objek dasar dalam materi ilmu hukum, yang sering dalam segala bidang kehidupan. karena itu, maka masalah-msalah hukum sangat penting untuk diketahui oleh para mahasiswa sebagai dasar pengetahuan mereka baik teori maupun dalam praktik. Di samping itu pula, tak lupa kami kemukakan pendapat-pendapat dan ajaran-ajaran dari para sarjana/ahli hukum baik yang erasal dari luar Ind…
Buku ini bermanfaat bagi masyarakat, khususnya para aparatur dan birokrat pemerintah daerah, termasuk perangkat daerah otonom, juga para praktisi, agar senantiasa dapat mengikuti perkembangan otonomi daerah
Buku ini memuat elaborasi dan eksplorasi pemikiran dan tokoh ketatanegaraan Islam, mulai dari periode Klasik seperti al-Farabi, al-Mawardi, al-Ghazali, Ibn Taimiyah, dan Ibn Khaldun; hingga era modern seperti Jamaluddin al-Afghani, Muhammad Abduh, Rasyid Ridha, Muhammad Iqbal, dan Ayatullah Khomeini untuk menyebut beberapa nama dan juga pemikiran dan praktik politik Islam di Nusantara dari masa…
Sejarah Islam adalah sejarah yang dipenuhi dengan peristiwa peristiwa besar dan berpengaruh terhadap peradaban manusia. Kehadiran Islam tidak dapat dipungkiri telah memberikan sebuah warna baru yang menawan, bahkan mengagumkan dalam episode episode sejarah anak manusia. Setelah sebelumnya sejarah manusia adalah sejarah yang kelam, maka Islam adalah cahaya baru yang menyinari kisah peradaban …
Buku ini mengulas secara mendasar dan komprehensif tentang konsep, landasan dasar, dan dinamika politik hukum lingkungan, serta refleksinya dalam produk hukum otonomi daerah. Ulasan yang sangat menarik antara lain tentang konsep ekokrasi dan green constitution sebagai landasan dasar politik hukum lingkungan.
membahas secara komprehensif mengenai penggunaan rumus statistik. Pada bagian uji statistik satu sampel selain dibahas uji t dan uji z sebagai statistik parametrik, juga dibahas rumus uji bertanda Wilcoxon, Binomial, Uji Kecocokan Kai Kuadrat, dan sebagainya. Pada bagian uji perbandingan atau komparatif, selain uji t, juga dibahas Mann Whitney, Kolmogorov-Smirnov sebagai bagian dari statistik n…
Buku ini bermanfaat untuk meningkatkan kecepatan baca minimal dua kali lipat dari kecepatan baca anda saat ini; Mampu memilah informasi yang penting dan tidak secara mudah dan cepat; Menguasai buku dan bacaan apapun dengan tingkat pemahaman yang lebih baik.
Buku ini dihadirkan sebagai upaya penting dalam membangun pemikiran politik Islam, yang bertujuan bagi tegaknya nilai-nilai Islam dalam sebuah pemerintahan yang memberikan kemaslahatan secara luas. Sebagai seorang ulama-cendekiawan, penulis memaparkan hujjah-nya dengan tanggungjawab ilmiah, berdasarkan nash-nash Al-Qur’an dan As Sunnah, dan pengalaman sejarah para khalifah dan sahabat Rasulul…
Buku yang mengulas tentang transformasi energi fosil menuju EBT (energi baru terbarukan) secara mendetail. Tujuan diterbitkannya buku ini untuk memperkaya pengetahuan dan pemahaman masyarakat Indonesia, khususnya tentang pemanfaatan energi baru terbarukan. Pengetahuan yang diberikan lebih dari sekadar teoretis, namun juga best practice dan fakta riil yang terjadi di lapangan. Energi terbarukan …