Peradilan semu (moot court) atau ada juga yang menyebutnya dengan istilah pseudo court merupakan sebuah tempat dimana kita khususnya para mahasiswa dapat belajar hukum peradilan di tanah air. Lebih utamanya yaitu belajar tentang hukum acara ataupun hukum formil. Sesuai dengan namanya, kegiatan peradilan semu merupakan tiruan dari proses peradilan yang sebenarnya. Buku ini terdiri dari 6 BAB, ya…
Contract drafting atau perancangan kontrak adalah kegiatan mengidentifikasi, menganalisis, dan menyusun elemen-elemen perjanjian ke dalam sebuah akta perjanjian (kontrak). Dengan kata lain, contract drafting menitik tekankan "perubahan" dari bahasa lisan menjadi bahasa tulisan. Dalam pelaksanaan kontrak, aspek hukum perlu mendapatkan perhatian utama. Selain untuk kepastian dan perlindungan huku…
Istilah HAKI atau Hak Atas Kekayaan Intelektual merupakan terjemahan dari Intellectual Property Right (IPR). HAKI sudah diatur dalam undang-undang Nomor 7 Tahun 1994 mengenai pengesahan WTO (Agreement Establishing The World Trade Organization). Hak atas Kekayaan Intelektual adalah hak eksklusif yang diberikan lembaga hukum kepada seseorang atau sekelompok orang atas karya ciptanya. Buku Huku…
Fokus buku ini membicarakan mengenai advokasi di bidang kesehatan. Dibagi atas beberapa bab, mulai dari sejarah dan perkembangan advokasi kesehatan di Indonesia, konsep dan ruang lingkup advokasi kesehatan, sasaran advokasi kesehatan, pendekatan dan berbagai strategi advokasi, pembentukan jejaring dalam advokasi, lobi dan negosiasi, advokasi melalui media, kasus advokasi kesehatan di Indonesia.
Buku ini ditujukan bagi mereka yang membutuhkan insight berbeda tentang bagaimana membawa organisasi menjadi unggul melalui pemberdayaan manusia: para C-Level (terutama Chief Executive Officer, Chief Human Capital Officer, dan Chief Financial Officer), praktisi pemberdayaan modal manusia (human capital empowerment practitioner), praktisi bisnis, wirausaha, dan para individu yang peduli pada pen…
Fokus buku ini membicarakan mengenai advokasi di bidang kesehatan. Dibagi atas beberapa bab mulai dari sejarah dan perkembangan advokasi kesehatan di Indonesia, konsep dan ruang lingkup advokasi kesehatan, sasaran advokasi kesehatan, pendekatan dan berbagai strategi advokasi, pembentukan jejaring dalam advokasi, lobi dan negosiasi, advokasi melalui media, kasus advokasi kesehatan di Indonesia.
Buku ini menyoroti tiga permasalahan dasar terkait dengan pemahaman tentang pengertian perjanjian internasional dalam hukum nasional an konsepsi ratifikasi/pengesahan dalam perspektif hukum nasional. Secara umum, buku ini menjelaskan tentang latar belakang dari tiga permasalahan tersebut membahas secara tuntas perjanjian internasional ditinjau dari teori dan praktik umum dalam hukum nasional In…