Buku ini mengupas beberapa undang-undang khusus di luar KUHPidana yang terkait masalah ekonomi dan lingkungan Hidup dengan menguraikan pasal demi pasal, agar mahasiswa, penegak hukum, praktisi hukum lainnya lebih mudah memahami tentang; siapa subjek hukum, perbuatan yang dilarang, kualifikasi delik, apakah perbuatan delik biasa atau delik aduan, penerapan sanksi pidana pokok dan/atau pidana tam…
Buku ini dapat dijadikan referensi bagi setiap insan pers yang sedang menjalankan profesi jurnalistik, agar dapat terhindar dari pelanggaran kode etik jurnalistik serta terhindar dari jeratan hukum pidana. Banyak pemberitaan yang dilakukan jurnalis dianggap merugikan orang lain serta melanggar ketentuan pidana dan dapat dijerat dengan hukum pidana. Dalam buku ini juga diuraikan delik pidana pas…
Buku yang ditulis oleh LPPSP Semarang ini memang menggambarkan keadaan yang sesungguhnya dari Kota Tegal. Kota Tegal dengan luas wilayah 39,68 km2, panjang pantai sekarang 7,5 km, diapit oleh Kabupaten Brebes, Kabupaten Tegal (Slawi), dan Kabupaten Pemalang, dilintasi tiga sungai besar yaitu Gung Lama, Kemiri dan Sibelis sudah pasti akan terjadi tekanan-tekanan terhadap lingkungan di Kota Tegal…
Buku ini juga menceritakan orang-orang yang mempunyai visi, passion dan action yang memiliki cara dalam melihat jalan sukses di dalam recovery pandemi. Dia tidak skeptis, tidak pesimis, tetapi ada daya dorong untuk optimis. masing-masing penulis menceritakan tentang kesempatan yang muncul di masa pandemi menjadi salah satu cara mereka dalam mendapatkan kisah suksesnya. Dalam menghadapi situasi …
Buku ini cocok digunakan untuk pelajar, akademisi maupun praktisi yang hendak mempelajari perihal terorisme dewasa ini. Di dalam buku telah dijabarkan beberapa pokok bahasan penting seperti penjabaran mengenai terorisme, psikologi dalam pola rekrutmen kelompok terorisme, terorisme global, sejarah terorisme Indonesia
Buku ini mengenalkan isu-isu hukum di Era Globalisasi yang diperuntukkan bagi mahasiswa hukum ataupun umum. Bagian Kesatu, seri hukum bisnis ini merupakan upaya memperkenalkan berbagai permasalahan hukum bisnis yang terjadi di Era Globalisasi serta pengaruhnya terhadap hukum bisnis di Indonesia saat ini. Buku ini merupakan makalah- makalah hasil penelitian. Beberapa di antaranya ada yang telah …
Buku ini membahas secara mendalam apa hubungan antara ilmu hukum pidana dan ilmu lainnya seperti kriminologi, penologi, forensik, dan viktinologi. Buku ini juga membahas hukum pidana sebagai ultimum remedium secara menarik pengertian pidana, dan falsafah pemidanaan
Setelah puluhan tahun Pancasila ditahbiskan sebagai dasar dan ideologi negara serta kepribadian bangsa Indonesia, apakah kesaktiannya masih bisa diandalkan di tengah arus globalisasi dengan penetrasi beragam ideologi yang memboncengnya? Kita menyaksikan situasi paradoksal. Secara konsepsional, Pancasila merupakan ideologi tahan banting yang kian relevan dengan perkembangan kekinian. Namun, s…
Bentuk tindak pidana penyelundupan di Indonesia dapat dibagi menjadi 2 (dua) golongan, yaitu: (1) Tindak pidana penyelundupan dalam rangka kegiatan kegiatan impor; dan (2) tindak pidana penyelundupan dalam rangka kegiatan ekspor, sebagaimana dalam pasal 102 sampai dnegan pasal 113D Undang-Undang No. 17 Tahun 2006 tentang Perubahan atas Undang-Undand No. 10 Tahun 1995 tentang kepabeanan. buku i…
Apakah pendidikan bisa dipisahkan dengan kebudayaan? Apakah keduanya sebenarnya satu mata uang yang sama dengan dua sisinya untuk laku kehidupan ini? Buku Pendidikan yang Berkebudayaan dari Yudi Latif menjawab pertanyaan-pertanyaan mendasar itu dengan menyumberkan pada Ki Hadjar Dewantara dengan visi pendidikannya sebagai proses belajar menjadi manusia seutuhnya untuk dipelajari dan dikembangka…
Komitmen Sustainable Development Goals (SDGs) atau Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (TPB) oleh seluruh negara di dunia menegaskan keprihatinan dan kekhawatiran semua pihak semakin memburuknya kondisi bumi dan seluruh kehidupan di dalamnya. Harus ada gerakan global untuk mencegah kehancuran, memperbaiki kerusakan, mengubah perilaku pemenuhan kebutuhan hidup yang salah, dan meningkatkan kua…
Buku ini menjelaskan segala segi yang perlu diketahui khalayak, terutama para Magister Kenotariatan dan Mahasiswa Fakultas Hukum, tentang ketentuan umum pendaftaran tanah, objek yang menjadi subjek pendaftaran, sertifikat sebagai tanda bukti hak, dan yang tak kalah pentingnya adalah tentang Pendaftaran Peralihan dan Pembebasan Hak Tanggungan atas Tanah dan Hak Milik atas Satuan Rumah Susun.
BAGIAN I. HUKUM DAN PERADILAN BAGIAN II. TJARANJA HAKIM MEMERIKSA PERKARA PERDATA BAGIAN III. MENGADILI PERKARA PIDANA BAGIAN IV. TJARANJA HAKIM MEMERIKSA PERKARA PIDANA BAGIAN V. HAK TERDAKWA UNTUK MEMBELA DIRI DALAM SIDANG BAGIAN VI. MASALAH PEMBELAAN DALAM PERKARA PERDATA BAGIAN VII. PUTUSAN-PUTUSAN PIDANA BAGIAN VIII. PIDANA BERSAJA ATAU DJANGGELAN BAGIAN IX. SAKSI DAN KESAKSIAN B…
Buku ini memberikan jawaban atas sederet pertanyaan terkait hukum pidana islam. Sebelum memaparkan hukum pidana Islam, buku ini menjelaskna terlebih dahulu seputar hukum pidana, Islam dan Syariah, serta hukum, moral dan keadilan
Buku ini menjelaskan segala segi yang perlu diketahui khalayak, terutama para Magister Kenotariatan dan Mahasiswa Fakultas Hukum, tentang ketentuan umum pendaftaran tanah, objek yang menjadi subjek pendaftaran, sertifikat sebagai tanda bukti hak, dan yang