Provinsi Sumatera Utara sebagai daerah yang mempunyai jumlah penduduk tergolong besar dan berada mendekati wilayah ujung barat Indonesia, sebelum Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam, merupakan salah satu tempat yang menjadi barometer perkembangan politik Indonesia yang sangat strategis artinya. Buku ini merupakan hasil penelitian di lapangan di kota Medan terhadap penyelenggaraan pemilu legislati…
Dalam hidup, setiap manusia pasti pernah mengalami pertarungan.Tak hanya pertarungan fisik, tetapi juga pertarungan batin. Tak sekadar bertarung dengan orang lain, tetapi juga bertarung kepada dirinya sendiri. Hidup adalah serentetan latihan panjang dan pertarungan yang tak kunjung usai. Melalui serangkaian latihan rutin silat yang dilakoninya selama bertahun-tahun,Whani Darmawan kemudian menem…
Seperti apa anda mendefinisikan kebahagiaan? Dari mana Anda tahu bahwa Anda tidak bahagia?Behentilah sejenak dan lihat apa yang sudah Anda miliki. Bisa saja kebahagiaan yang Anda cari tidak pernah jauh-jauh. Buku ini terdiri dari 6 bab yang membahas tentang: Definisi kesedihan dan kebahagiaan;Teknik menganalisis kesedihan hati;Move On;Agar tetap kokoh berdiri saat hati bersedih;Langkah upaya me…
Esainya boleh disebut sebagai ziarah intelektual terhadap surga di bumi, sebuag biografi tentang pemberontakan Eropa yang pecah bersama Revolusi Prancis dalam arti yang lebih mendalam merupakan sebuah autobiografi. Buku ini adalah segugusan pemikiran dalam tradisi besar logika Prancis. Argumennya dihidupkan oleh gairah yang terjaga ketat dan sebuah gaya sastra yang bertabur dengan frase-frase y…
: Catatan Najwa berisi kumpulan refleksi catatan Najwa yang begitu khas di akhir program Mata Najwa. Pemilihan kata yang pas mengabadikan perjalanan Mata Najwa membuat pembaca tergelitik dengan sindiran, menohok tajam, kadang seperti ajakan merenung atas berbagai kisah di republik ini. Buku yang ringan dengan foto-foto yang menarik. Salah satu catatn yang menarik adalah pada episode dari Jogja …
Lupakan! Kuburkan saja cita-cita untuk menjadi dokter secepatnya. Masih banyak karier lain yang membuat kamu bisa mendapatkan semua yang di atas, bukan profesi dokter. Inilah karier yang akan membuatmu merasa betapa dangkalnya ilmu manusia dan betapa hebatnya kuasa Tuhan. Inilah profesi yang dapat membuatmu lebih menghargai setiap detak jantung manusia karena ia biasa berhenti secara tiba-tiba,…
Tak ada yang lebih menyakitkan dalam jatuh cinta kecuali kata hampir. Aku hampir merasa kau yang selama ini kucari. Kau hampir membuatku berhenti berlari. Meski pada akhirnya, kita berdua hanya sebatas hampir;hampir seperti sepasang kekasih. I almost had you,uou almost love me.
Sebagai kelanjutan dari kisah Enong di novel Padang Bulan, novel Cinta di Dalam Gelas menceritakan perjalanan nasib Enong. Ia kemudian berurusan dengan seorang preman pasar pagi, seorang lelaki yang bercita-cita menjadi teknisi antena parabola, dan seorang grand master perempuan tingkat dunia yang berasal dari Georgia. Bagaimana pula presiden perempun Republik Indonesia, Kapten CHIP, dan dua ek…
Dengan latar belakang tempat paling ekslusif di Timur Jauh,dari penthouse-penthouse mewah Shanghai hingga pulau-pulau pribadi di Laut Cina Selatan,Crazy Rich Asians bercerita tentang kalangan jet set Asia, dengan sempurna menggambarkan friksi antara golongan Orang Kaya Lama dan Orang Kaya Baru, serta antara Cina Perantauan dan Cina Daratan
Arum dan Alif terperangkap pada alur yang sama sekali jauh dari keinginan,tapi pada akhirnya mereka cintai sepenuh jiwa. Arum yang sepanjang hidupnya bertarung dengan kematian, dan Alif yang terjebak dalam kesunyian, lambat laun jatuh cinta dengan nama-nama indah Sang Pencipta. Meski hidup bagai sebuah kisah panjang dengan beberapa alur tak terduga, mereka percaya bahwa ujung perjalanan ada pad…
Zero to One berbicara tentang bagaimana membangun perusahaan-perusahaan yang menciptakan hal baru. Buku ini mengambil segala yang telahsaya pelajari secara langsung sebagai salah seorang pendiri PayPal dan Palantir dan selanjutnya menjadi investor di ratusan usaha starup, termasuk Facebook dan SpaceX.
Hibah dan Wasiat merupakan lembaga hukum yang dikenal dalam berbagai sistem hukum, Dalam konteks Indonesia lembaga ini dikenal dalam hukum Islam, Hukum Adat, dan Hukum Perdata Barat (Kitab Undang Undang Hukum Perdata). Inti dari Hibah adalah pemberian secara sukarela dari seseorang atau lebih terhadap orang lain, sedangkan wasiat adalah sebuah pernyataan yang berisi penggunaan atas harta benda …
Tujuan pembangunan berkelanjutan (TPB), agenda untuk menciptakan perdamaian dan keadilan serta institusi kuat yang tidak disebutkan dalam tujuan pembangunan milennium menjadi poin keenambelas. Hal tersebut bermakna bahwa korelasi antara pembangunan dan pertahanan keamanan menjadi semakin penting seiring dengan kebutuhan. Mekanisme kemitraan yang diupayakan sebagaimana poin ke tujuh belas TPB da…
Buku ini terdiri empat bagian yang membahas topik tentang pembangunan berkelanjutan. Topik-topik yang dibahas yaitu kesejahteraan masyarakat, pendidikan dan kesehtan,sumber daya manusia dalam mewujudkan pembangunan berkelanjutan,defisit neraca perdagangan dan faktor yang menyebabkannya,serta industri keuangan syariah yang berkelanjutan di era digital.
Tatanan demokrasi desa yang berjalan secara alamiah atau yang bisa disebut sebagai kearifan lokal berkembang secara beragam di setiap wilayah di tanah air,yang pada gilirannya mendukung tesis tentang aspek “genuine” dari demokrasi yang dianggap sebagai kekhasan di Indonesia. Beberapa unsur dari substansi denokrasi desa yang dihidupkan dapat dilihat dari lahirnya Badan Permusyawaratan Desa (…
Dari sekian banyak tingkah ajaib anak, pasti akan selalu ada yang terkenang dihati. Entah terlalu jenaka atau mengurut dada. Namun sering kali kita lupa bahwa dari mereka jugalah banyak pelajaran hidup yang bisa kita dapatkan. Kirana dan Happy Little World bukan hanya potongan adegan kehidupan seorang anak jenaka, tetapi juga "sahabat kecil" semua orang yang sedang belajar mensyukuri hidup dan…
Konsep pertanggungjawaban pidana terhadap korporasi merupakan konsep baru dalam lingkungan Hukum Pidana. Tindak pidana korporasi lazim digunakan pada persoalan Hukum Pidana di dunia internasional. Tindak pidana berkaitan dengan pembebasan pertanggungjawaban pidana terhadap korporasi. Melalui buku ini diharapkan dapat menjadi panduan bagi para pihak penegak hukum : Kepolisian dalam melakukan pe…
Buku ini mengisahkan rangkaian perjalanan hidup seseorang "anak Kolong" yang penuh liku. Berpindah-pindah mengikuti orang tuanya, "Topik " kecil ditempa dalam kehidupan sosial yang keras. Ia berulang kali dihadapkan pada situasi kritis, berada dalamlimit antara berhasil dan gagal, antara hidup dan mati.