Penelitian ini mengkaji hasil dari Program Pemberdayaan Masyarakat Kelurahan (PPMK), mengidentifikasi permasalahan yang ada serta menyusun strategi terbaik untuk meningkatkan efektifitas PPMK dalam rangka penanggulangan kemiskinan di Tanjung Duren Utara. Dengan menggunakan analisa SWOT, peneliti bersama dengan masyarakat mengidentifikasi kekuatan, peluang dan permasalahan yang ada dalam masyara…
Investasi atau penanaman modal dapat diartikan sebagai suatu kegiatan yang dilakukan baik oleh orang pribadi maupun badan hukum dalam upaya untuk meningkatkan dan/atau mempertahankan nilai modalnya, baik yang berbentuk uang tunai, peralatan, aset tidak bergerak, hak atas kekayaan intelektual, maupun keahlian. Buku ini memberi pemahaman yang luas mengenai hukum investasi dan mekanisme pelaksanaa…
2 eks
Keprihatinan atas tiga isu utama yang menjadi isi buku ini sama sekali bukan sesuatu yang baru. Banyak para yuris yang telah mengemukakan keprihatinannya atas isu-isu tersebut. Buku ini sebatas merangkum semua keprihatinan itu dan kemudian memberikan sumbangan saran atas keprihatinan yang dihadapi bersama oleh kalangan yuris negeri ini, yang masih memiliki satu kepedulian bahwa golongan yuris s…
Laporan Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP) Pusat Pengkajian, Pengolahan Data dan Informasi (P3DI) Sekretariat Jenderal DPR RI ini merupakan perwujudan dari pertanggungjawaban P3DI dalam mendukung pencapaian visi, misi, dan tujuan Sekretariat Jenderal DPR RI. Laporan ini diharapkan dapat memberikan gambaran obyektif tentang kinerja pemberian dukungan kepada DPR RI pada tahun 2013, juga dapat me…
Buku ini mengupas tentang Kinerja Legislasi DPR RI Periode 2009 - 2014 yang dalam tiga tahun pelaksanaannya belum mencapai target, yaitu baru menyelesaikan 70 UU yang terdapat dalam Daftar Program Legislasi Nasional 2010 - 2014 dari 262 RUU yang ditetapkan. Jadi dalam tiap tahun, DPR rata-rata hanya menyelesaikan 15 - 20 RUU dari target yang ditetapkan dalam daftar Prolegnas Prioritas Tahunan, …
Penulisan karya tulis ini bermula dari fenomena yang menunjukkan minat yang semakin tinggi dalam memanfaatkan fasilitas internet untuk berbagai hal. Misalnya, bergabung dengan komunitas online. Kehadiran situs jejaring sosial yang menyediakan fasilitas chatting semakin membuka kesempatan untuk berkomunikasi dengan siapa saja sekaligus membangun hubungan pertemanan. Berdasarkan fenomena tersebut…
Buku ini mencoba mengisi kekosongan-kekosongan bacaan di bidang keilmuan yang terkait dengan kajian perencanaan dan pengembangan wilayah. Domain bahasan buku ini tidak sekedar membahas teori-teori yang dikembangkan bidang ilmu kewilayahan (Regional Science), melainkan juga membahas bidang-bidang ilmu lain yang terkait dan sangat penting untuk menjawab kompleksitas permasalahan pembangunan wilay…
Buku Membangun Sistem Inovasi untuk Kesejahteraan Masyarakat sangat penting disusun sebagai upaya LIPI dalam membantu pemerintah membangun sistem inovasi untuk meningkatkan pemanfaatan inovasi di masyarakat. Dalam buku ini, pengembangan sistem inovasi untuk masyarakat pertanian di Belu dilakukan melalui proses yang cukup panjang, mulai dari indentifikasi permasalahan di masyarakat, perumusan mo…
Perkembangan isu disabilitas sudah sangat pesat terjadi di dunia. Berbagai negara berlomba mewujudkan negara inklusif. Perkembangan itu membawa dampak pada Indonesia. Dorongan akan perubahan semakin besar setelah Indonesia meratifikasi Convention on the Right of Person with Dissability melalui UU Nomor 19 Tahun 2011. Aspek yang paling mendasar harus direformasi adalah kerangka hukum disabilitas…
Tujuan utama pengarusutamaan gender dalam parlemen adalah untuk mengintegrasikan persektif gender dalam semua undang-undang dan kebijakan guna melahirkan parlemen yang representatif, responsif dan akuntabel. Parlemen yang responsif gender merupakan sasaran yang dipromosikan dalam negara demokrasi di seluruh dunia
Jurnal ilmu politik ini terdiri dari 3 bagian,bagian pertama teori berisi tulisan tentang politik lokal di Indonesia: dari otokratik ke reformasi politik;menuju desentralisasi berkeseimbangan, bagian kedua telaah berisi tulisan tentang menimbang 10 tahun pelayanan publik era otonomi daerah;inovasi pemerintahan daerah mengapa gagal?;Perempuan dan pilkada langsung:meretas jalan kesetaraan dalam p…
Perkembangan isu disabilitas sudah sangat pesat terjadi di dunia. Berbagai negara berlomba mewujudkan lingkungan inklusif. Perkembangan itu membawa dampak pada Indonesia. Dorongan akan perubahan semakin besar setelah Indonesia meratifikasi Convention on the Right of Person with Disabilitiy melalui UU Nomor 19 Tahun 2011. Aspek yang paling mendasar harus direformasi adalah kerangka hukum disabil…
Publikasi ini mengkaji secara khusus perkembangan pengarusutamaan gender di DPR RI dan DPD RI selama periode 2004-2009. Hal ini dilakukan dengan menganalisa undang-undang dewan perwakilan dan undang-undang partai politik, tata tertib, anggaran dasar dan anggaran rumah tangga partai politik, dan prosedur kerja DPR RI dan DPD RI.
The main purpose of gender mainstreaming in parliament is to integrate a gender perspective in all laws and policies in order to develop the parliament into a truly representative, responsive, and accountable institutions. A gender responsive parliament an aim promoted in democracies worldwide. This publication specifically reviews progress regarding gender mainstreaming in the DPR RI throughou…
Buku ini disusun dengan sebuah metode pendekatan buku melalui pengembangan indeks kemiskinan air (WPI=Water Proverty Index). WPI ini dapat dikatakan sebagai cara yang lebih komprehensif dalam memotret atau menilai tingkat kelangkaan air atau kemiskinan air masyarakat di suatu wilayah. Kajian kemiskinan tidak terlepas dari aspek pemenuhan kebutuhan dasar. Salah satu kebutuhan dasar yang dimaksud…