Buku "Penyelesaian Perselisihan Hubungan Industrial dalam Teori dan Praktik" karya Dr. Imam Budi Santoso & Erdin Tahir adalah panduan komprehensif yang membahas mekanisme penyelesaian sengketa ketenagakerjaan, mulai dari perundingan bipartit, mediasi, konsiliasi, hingga arbitrase dan proses di Pengadilan Hubungan Industrial (PHI). Buku ini sangat relevan bagi akademisi, mahasiswa, praktisi, pek…
Sebagai suatu profesi baru, analis kebijakan sangat perlu bekal “etika profesi”. Hal ini karena keberhasilan atau kegagalan suatu profesi apapun sangat ditentukan penerapan etika. Profesi ini terus berkembang di Indonesia, tidak hanya karena sebagai jabatan fungsional analis kebijakan (JFAK) bagi Aparatur Sipil Negara (ASN), namun juga profesi ini berkembang meliputi seluruh analis kebijaka…
Buku yang sederhana ini dibuat sebagai pegangan mahasiswa untuk memenuhi silabus mata kuliah Hukum Bisnis. Buku ini membahas tentang pengatar umum hukum bisnis secara garis besar, karena seperti diketahui bersama bahwa dalam melakukan suatu kegiatan bisnis haruslah diperhatikan aturan-aturan yang berlaku dalam hukum yang berlaku pada suatu negara. Buku ini bertujuan untuk menjelaskan tentang hu…
Sejumlah isu penting terkait diskursus kebijakan dan kelembagaan pengelolaan sampah yang secara normative bermuara pada UU No. 18 Tahun 2008 dan kearah mana politik legislative Prolegnas DPR RI 2020-2024 tentang sampah seharusnya menyasar. Isu pengelolaan sampah di Indonesia juga diulas dalam perspektif kebijakan hijau dalam dimensi yang lebih terukur dan bertalian erat dengan isu pembangunan r…
Buku ini menjelaskan perjalanan implementasi Undang-Undang nomor 7 tahun 2014 tentang Perdagangan sebagaimana telah diubah terkahir dengan Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2023, selama satu dasawarsa dalam menghadapi situasi lingkungan perdagangan dunia yang sudah sangat terbuka. Peran atau posisi Pemerintah Indonesia menjadi dilematis ketika tata kelola perdagangan melalui Undang-Undang Perdagangan…
Buku ini hadir pada momentum yang tepat, di mana kendaraan listrik sedang mendapatkan spotlight banyak pihak, termasuk dunia internasional. Transisi atau bahkan shifting penggunaan kendaraan konvensional berbahan bakar fosil ke kendaraan listrik tersebut didorong oleh kesepakatan negara-negara di dunia mencapai Net Zero Emission (NZE) pada tahun 2060, tidak terkecuali Indonesia. Concern Pemerin…
Perkeretapian merupakan satu kesatuan untuk penyelenggaraan transportasi kereta api. Kereta api merupakan salah satu moda transportasi yang berperan sangat penting dalam mendukung pertumbuhan ekonomi, pengembangan wilayah dan pemersatu wilayah negara kesatuan Republik Indonesia. Untuk menuju Indonesia Emas 2045 dengan visi “Berdaulat, Maju, Adil dan Makmur,” menuntut pelayanan transportasi …
Buku ini membahas hukum pidana pemilu di Indonesia, menguraikan jenis tindak pidana pemilu, mekanisme penegakan hukum, peran lembaga terkait, serta tantangan implementasi dalam menjaga integritas proses demokrasi.
Bayangkan Anda bekerja puluhan tahun demi mendapatkan kehidupan yang Anda inginkan. Lalu mendekati usia tua, Anda harus berhenti dan tidak mendapatkan penghasilan lagi. Sementara, sisa hidup Anda masih terus berjalan dengan kebutuhan yang sama bahkan mungkin lebih besar. Anda juga ingin menikmati waktu luang yang banyak untuk berlibur dan sepenuhnya menikmati hidup. Impian Anda bisa untuk diwuj…
Multiliterasi adalah keterampilan menggunakan beragam cara untuk menyatakan dan memahami ide-ide dan informasi dengan menggunakan bentuk-bentuk teks konvensional maupun teks inovatif, simbol, dan multimedia. Buku ini adalah upaya tersebut. Menulis menjadi bagian dari upaya sadar dan terencana dalam merawat ingatan dan mengkonstruksi gagasan. Ada beragam tema di dalamnya di antaranya: Literasi …
Buku Hukum Konstitusi & Pemilihan Umum membahas hubungan antara prinsip-prinsip hukum konstitusi dan penyelenggaraan pemilihan umum sebagai pilar utama demokrasi. Pembahasan mencakup landasan konstitusional pemilu, sistem dan mekanisme pemilihan umum, peran lembaga penyelenggara, serta perlindungan hak politik warga negara. Buku ini juga mengulas berbagai permasalahan hukum dalam praktik pemilu…
Buku ini mengenalkan isu-isu hukum di Era Globalisasi yang diperuntukkan bagi mahasiswa hukum ataupun umum. Bagian Kesatu, seri hukum bisnis ini merupakan upaya memperkenalkan berbagai permasalahan hukum bisnis yang terjadi di Era Globalisasi serta pengaruhnya terhadap hukum bisnis di Indonesia saat ini. Buku ini merupakan makalah- makalah hasil penelitian. Beberapa di antaranya ada yang telah …
Pemahaman yang utuh mengenal Legal Drafting sangat penting bagi para pelaku hukum di berbagai bidang dan instansi. Para praktisi hukum sering dihadapkan pada situasi harus menyusun perancangan hukum untuk kepentingan hukum dirinya, kliennya, atau lembaganya. Begitu juga kepada kalangan instansi pemerintah, lembaga negara, badan, serta komisi selain lembaga negara yang berkepentingan menyusun le…
Buku ini menguraikan sejarah panjang konflik di wilayah Papua dengan menelusuri akar-belakangnya hingga ke masa kolonial Belanda, kemudian posisi Papua sebagai bagian integral dari Negara Kesatuan Republik Indonesia. Penulis membahas secara komprehensif fenomena kelompok separatis dan teroris di Papua — mulai dari motivasi politik mereka, modus operandi kekerasan, pelanggaran hak asasi manusi…
Buku ini terdiri dari beberapa pembahasan, diantaranya: • Dampak Konflik Republik Rakyat China (RRC)-Taiwan Terhadap Stabilitas Kawasan Laut China Selatan (LCS) • Dampak Terbentuknya Aliansi Trilateral Aukus Terhadap Keamanan Indonesia • Kepentingan Nasional Pendorong Penarikan Pasukan Amerika Serikat Dari Afganistan Pada Masa Pemerintahan Joe Biden • Kerja Sama Bilateral Antara I…
penulis ingin menyajikan sesuatu yang berbeda dari buku buku yang telah beredar sebelumnya, dimana dalam kesempatan ini, penulis menggabungkan sebuah konsep argumentasi hukum dengan terminologi hukum yang simple dan praktis
Buku Seabad Dialektika Pendidikan Hukum dan Praktik Hukum di Indonesia menghadirkan refleksi komprehensif mengenai perjalanan pendidikan hukum dan praktik hukum di Indonesia sepanjang satu abad. Disunting oleh Sulistyowati Irianto dan Topo Santoso, karya ini mengulas bagaimana filsafat, teori, serta praktik hukum berkembang dalam dinamika sosial, politik, dan kelembagaan hukum di Indonesia. Den…
Istilah HAKI atau Hak Atas Kekayaan Intelektual merupakan terjemahan dari Intellectual Property Right (IPR). HAKI sudah diatur dalam undang-undang Nomor 7 Tahun 1994 mengenai pengesahan WTO (Agreement Establishing The World Trade Organization). Hak atas Kekayaan Intelektual adalah hak eksklusif yang diberikan lembaga hukum kepada seseorang atau sekelompok orang atas karya ciptanya. Buku Huku…
Di Indonesia, sering terjadi perdebatan mengenai hukum hak asasi manusia menginduk pada hukum apa. Buku ini memberi jawaban bahwa hukum hak asasi manusia justru harus menjadi rujukan bagi pembahasan kategori hukum lain. Hukum hak asasi manusia seyogianya menjadi ruh hukum tata negara, hukum administrasi negara, hukum internasional, hukum pidana, hukum perdata, hukum acara, dan juga hubungan int…