Dilahirkannya UU Desa memang meniupkan angin kencang pembaharuan desa. Berbagai pihak yang berkepentingan pada desa pun menumpukan harapan besar akan tercapainya kemakmuran desa berbasiskan kemandirian dan lokalitas. Edisi ini menawarkan tinjuan kritis bagi kita, pembaca sekalian yang budiman, atas kerangka regulasi UU Desa beserta praksis penerapannya di lapangan. Jika kita menaruh optimisme a…
Ekowisata, dalam makna terdalamnya, adalah upaya untuk menyatukan cinta pada alam, penghormatan terhadap budaya local, dan komitmen terhadap keberlanjutan, Namun lebih dari itu, ekowisata adalah cermin dari perubahan paradigma: dari eksploitasi menjadi koeksistensi, dari konsumerisme menjadi kesadaran, dari pelarian menjadi penyembuhan. Buku ini menyajikan gagasan dan data yang teruji, dirangka…
Transformasi energi: jalan strategi menghadapi perubahan iklim global mengangkat urgensi transisi energi Indonesia sebagai jawaban strategis untuk menanggulangi ancaman perubahan iklim yang mendesak. Buku ini menguraikan peta jalan pengembangan energi terbarukan yang dirancang cermat sesuai dengan kekayaan sumber daya alam dan dinamika sosial-ekonomi bangsa. Fokus utama meliputi potensi luar bi…
Buku ini mengulas upaya pemerintah Indonesia mengurangi emisi gas rumah kaca (GRK) dari berbagai sektor. Mulai dari sisi penetapan target pengurangan emisi, upaya pengurangan emisinya, pendanaan yang dibutuhkan, kelembagaan, hingga sisi keadilan dan perlunya kerja sama internasional dalam upaya pengurangan emisi GRK. Oleh karena itu, buku ini cukup menarik untuk dibaca bagi para pengambil kebij…
Indonesia memiliki kekayaan sumber daya alam (SDA) yang sangat berlimpah dan beragam, namun kondisi tersebut tidak serta linear dengan kontribusinya terhadap pertumbuhan ekonomi. Diskrepansinya muncul saat potensi benefit dan tata kelola atas SDA cenderung bergerak dinamis sepanjang waktu. Oleh sebab itu,limpahan SDA dapat membawa blessing atau bahkan cursing (disebut pula natural resource curs…
Buku ini mengulas upaya pemerintah Indonesia mengurangi emisi gas rumah kaca (GRK) dari berbagai sektor. Mulai dari sisi penetapan target pengurangan emisi, upaya pengurangan emisinya, pendanaan yang dibutuhkan, kelembagaan, hingga sisi keadilan dan perlunya kerja sama internasional dalam upaya pengurangan emisi GRK. Oleh karena itu, buku ini cukup menarik untuk dibaca bagi para pengambil kebij…
Capaian tertinggi seorang peneliti ASN ditandai dengan orasi ilmiah pada acara pengukuhannya sebagai Professor Riset. Naskah orasi Professor Riset diharapkan mencirikan kompetensi ilmiah dibidang yang digelutinya Untuk keahlian sosial ekonomi pertanian, naskah orasi Professor Riset. Naskah orasi Professor Riset diharapkan mencirikan kompetensi ilmiah di bidang yang digelutinya. Untuk keahlian s…
Buku ini mengkaji pengaruh demokratisasi dan globalisasi terhadap pembentukan identitas etnik Tionghoa di Indonesia, khususnya terkait isu kesetiaan nasional. Demokratisasi pasca-Orde Baru membuka ruang baru bagi ekspresi identitas etnik dan agama, sementara meningkatnya pengaruh global Tiongkok serta hubungan Indonesia–Tiongkok memunculkan kembali stereotipe mengenai loyalitas ganda etnik Ti…
Diplomasi pada dasarnya adalah kegiatan politik dan dengan sumber daya yang baik dan terampil, unsur utama kekuatan. Tujuan utamanya untuk memungkinkan negara mengamankan tujuan kebijakan luar negeri mereka tanpa menggunakan kekerasan, propaganda, atau hukum. Untuk mencapai hal ini terutama melalui komunikasi antara agen diplomatik profesional dengan pejabat lain yang dirancang untuk mengamanka…
Perjalan sejarah bangsa kita menunjukkan fakta bahwa sistem politik kita selalu berubah melalui proses eksperimentasi yang belum selesai. Belum ada satu sistem pun yang dianggap sebagai sistem yang sejalan dengan ideologi negara, Pancasila. Setiap sistem selalu dikeritik dan diganti untuk kemudian dikeritik lagi. Buku ini merupakan evaluasi, kritik, dan tawaran solusi untuk sistem politik yang …
Buku Algoritma dan pemrograman dalam bahasa pascal C dan C++ merupakan edisi baru dari buku sebelumnya
Perkembangan dan penggunaan teknologi informasi selain berpengaruh positif juga menimbulkan dampak negatif bagi masyarakat. Pesatnya perkembangan teknologi informasi ini membawa banyak pengaruh positif, antara lain seperti: mudah dan cepatnya pertukaran informasi, kemudahan dalam bertransaksi, kemudahan dalam pembelajaran, dan sebagainya. Namun dampak negatif yang ditimbulkan dari adanya perkem…
Perubahan iklim global merupakan malapetaka yang akan menghadang di hadapan. Bagi Indonesia, perubahan iklim menjadi ancaman serius. Tantangan menghadapi perubahan iklim di Indonesia makin berat lagi dengan adanya ekploitasi sumber daya alam yang tidak memperhatikan pembangunan berkelanjutan demi tingginya pertumbuhan ekonomi. Dalam hal pengembangan wisata menjadi polemik. Penulis memfokuskan u…
Mengenai Buku Ini :anda bisa mulai beternak puyuh dalam skala rumah tangga yang dilakukan di pekarangan rumah. anda tidak perlu takut dengan bau kotoran puyuh karena buku ini akan membagikan kiat beternak puyuh tanpa bau dan menawarkan skala usaha agribisnis puyuh yang menguntungkan. Siklus reproduksi singkat, tidak perlu lahan luas, tidak perlu modal besar, mudah pemeliharaannya, dan cepat mem…
Buku ini ditulis untuk melengkapi literatur buku-buku praktik pajak elektronik yang minim dijual di toko-toko buku, dan merupakan buku pertama yang membahas praktik perpajakan menggunakan pendekatan kasus secara komperehensif dan tuntas. DJP telah memulai konsep modernisasi perpajakan dengan mengeluarkan aplikasi pajak serba elektronik. Dalam hal Pajak Penghasilan (PPh), telah disediakan aplika…
Buku ini mengulas tiga sisi dari upaya pencegahan kebakaran hutan dan lahan gambut melalui restorasi gambut dilakukan, yaitu dari sisi kelembagaannya, partisipasi para pemegang konsesi perkebunan dan kehutanan dalam melaksanakan restorasi gambutnya, dan penegakan hukumnya. Ulasan dari berbagai sisi ini sangat menarik untuk dibaca, terutama bagi pembuat kebijakn, pelaksana kebijakan di lapangan,…
Pengolahan sinyal digital atau Digital Signal Processing (DSP) berkaitan dengan pemrosesan sinyal analog menjadi sinyal digital sesuai dengan informasi yang dibawa. Beberapa teknik pemrosesan sinyal yang digunakan saat ini merupakan algoritma numerik yang diusulkan beberapa abad yang lalu. Sejak awal 1970-an ketika chip DSP pertama kali diperkenalkan, bidang pemrosesan sinyal digital telah berk…
Buku ini merupakan hasil penelitian Tim Hukum P3DI Setjen DPR RI dengan tema "Politik Hukum Pembentukan Badan Pelaksana Kegiatan Hulu Minyak dan Gas Bumi". Buku ini mengulas tentang politik hukum pengelolaan migas pasca Putusan MK. Putusan MK No.36/PUU-X/2012, khususnya berkaitan dengan status atau kedudukan BP Migas yang dinyatakan bertentangan dengan UUD RI Tahun 1945, apa jenis badan hukum p…